Artikel

Hasil Perhitungan Suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Di Desa Temandang

09 Desember 2020 16:12:41  Admin  1.030 Kali Dibaca  Berita Desa

Temandang - Pesta Demokrasi rakyat pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kota Tuban dilaksanakan dengan aman dan damai (9/12). Berikut hasil perhitungan suara di Desa Temandang Kecamatan Merakurak Kabupaten Tuban

1. Paslon nomer 1 (Khozanah & Anwar) 308 suara sah.

2. Paslon nomer 2 (Lindra & Riyadi) 1.506 suara sah.

3. Paslon nomer 3 ( Setiajit & Armaya) 354 suara sah.

 

Dengan hasil perhitungan suara tersebut, paslon nomer urut 2 menang telak atas paslon yang lain.

Hasil perhitungan tersebut dilaksanakan di 6 TPS yang tersebar di desa Temandang dengan jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) sebanyak 2.715.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Back Next

Pasar Desa Temandang

Wilayah Desa

Agenda

Info Media Sosial